Jumat, 23 Oktober 2009

Apakah Bisnis Internet = MLM ?

Apakah anda berfikir bahwa semua bisnis internet adalah MLM dan kebanyakan adalah praktek penipuan ?
STOP! JANGAN BERFIKIR NEGATIF DULU!!
Bisnis internet tidak selamanya MLM, arisan berantai dan money game, apalagi
penipuan. Faktanya banyak sekali ladang bisnis online yang bisa anda garap dari internet. Mulaidari bisnis pemasangan iklan, bisnis penulisan artikel, bisnis penjualan barang, bisnis pengadaan jasa, bisnis affiliasi, dan sebagainya.

Sebenarnya tidak ada bedanya antara bisnis dunia nyata dengan bisnis online (dunia maya), hanya saja yang membedakannya adalah medianya dan juga jangkauanya.

Bisnis internet bisa di lakukan siapa saja bukan cuma perorangan bahkan bisa di lakukan oleh perusahaan,seperti yang juga telah di lakukan oleh perusahaan –perusahaan besar berikut ini :

* Barnes & Noble
* Dell (pembuat komputer terbesar #3 di dunia, USA)
* Discover Card
* Dollar Rent-a-Car
* EBay (balai lelang online terbesar, USA)
* Eddie Bauer
* Gateway
* Gap (raksasa pakaian / textil, USA)
* KMart
* New York Times (raksasa surat kabar, USA)
* Old Navy (raksasa pakaian / textil, USA)
* Patagonia
* PayLess Shoes
* PetSmart
* SONY (raksasa elektronik, Japan)
* Sports Authority
* Staples
* TimeLife
* USA Today
* Verizon Wireless
* Weight Watchers
* Google
* Yahoo
* Microsoft
* Friendster
* Plenty of Fish
* Clicksor

Sebenarnya masih banyak lagi info tentang bisnis online dan berbagai macam ide berbisnis online dan anda bisa pelajari di sini
Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 komentar: on "Apakah Bisnis Internet = MLM ?"

Posting Komentar